One Piece Wiki
Advertisement
Mark1 'Selamat membaca!. Anda dapat membantu Wikia One Piece dengan mengembangkannya dan Follow Kami di Twitter. Kami mohon maaf karena Wikia ini dalam proses pengembangan. Mark1


Empat Hantu dari Thriller Bark
Chapter 449
Informasi Chapter
Volume: 46
Chapter: 449
Judul Jepang: モリア
Judul Romanisasi: Moria
Jumlah Halaman: 19
Tanggal Rilis Jepang: 26 Maret 2007
Kronologi Chapter
Sebelumnya Selanjutnya

Chapter 449 berjudul "Empat Hantu dari Thriller Bark".

Sampul Halaman[]

Color spread: Luffy, Nami, dan Zoro dalam pakaian hitam dengan bunga sakura dan naga (yang mereka berdiri) di latar belakang.

Sinopsis[]

Bajak Laut Topi Jerami berjanji pada Spoil bahwa mereka akan membantunya mendapatkan kembali bayangannya. Sementara itu di Istana Hogback, Usopp, Nami dan Chopper menyaksikan metode memproduksi zombie. Pada kuburan, Absalom membangkitkan beberapa zombie yang memanggilnya sebagai 'pemimpin' mereka. Spoil mengungkapkan kepada Topi Jerami bahwa Thriller Bark adalah kapal terbesar di dunia. Topi Jerami kemudian terlihat mempersiapkan diri untuk memasuki istana.

Referensi Kilat[]

Catatan Chapter[]

Kemunculan Karakter[]

Mysterious Four

Navigasi Situs[]

Advertisement